Helen's Kitchen copyrights!


Please DO NOT copy paste, edit or use any of Picture from this
website without permission, all picture are Helen's Kitchen copyrights!


Thursday, February 9, 2012

Ayam Goreng Kremes or Fried Chicken with Crispy Batter

Pengen makan ayam goreng kremes, tp susahnyaaaa nyari ayam kampung dinegri Canada ini....
Akhirnya nemu juga di chinese supermarket, yg ternyata disebutnya "Old Chicken" hehehe, lucu yah.. mmgnya ayamnya udah kakek nenek gitu, smp dibilang Old Chicken. Anyway... cara masak Old Chicken ini rada beda sama masak ayam boiler yg biasa kita makan.

Tips masak ayam 'Old Chicken" ini adalah dgn cara simmer atau slow cook about 2-3hour. tusuk sama garpu utk mengetahui ayam sudah empuk atau belum. pokoknya hrs sabar deh masak ayam kampung gini.. hehehe :) Aku masak ayam goreng kremes ini dgn bumbu2 yg banyak, resepnya sama spt masak ayam goreng kuning. cuma cara bikin kremesannya aja yg beda.



Berikut Resep Adonan Kremesnya:
- Kaldu Ayam dari sisa rebusan ayam, saring dan sisihkan sebanyak 300ml
- 2sdm Tepung sagu
- 2sdm tepung beras
- air matang 100ml
- 1butir telur

Cara Membuat:
- Campur smua bahan kering dan kocok telur sampai rata, tambahkan air matang spy gk seret.
- terakhir masukkan kaldu ayam, kocok lagi.
- goreng dalam minyak yg banyak membentuk sarang.
Note: kl bentuk kremesannya spt butiran2 sarang, berarti berhasil, tp kl menyatu sp rempeyek, berarti gagal. kemungkinan adonan terlalu kental, tambahkan sdkt air.

Resep modified by: Helen Nathalya

No comments:

Post a Comment